Monthly Archives: July 2019


Pagi pukul 09.00 WIB, Mas Aris sudah menjemput. Setelah urusan check out hotel beres, kami pun langsung tancap gas menuju Sumber Jeruk dan Sumber Maron. Tadinya hari ini saya tidak akan kemana-mana, karena memang tidak ada lagi list yang memungkinkan untuk didatangi. Tapi, setelah obrolan singkat di Pathukan Sirap, jadi […]

EKSPLORE MALANG 10 NOVEMBER 2018


Kali ini tujuan kami di sekitaran Pantai Balekambang. Setidaknya tidak terlalu jauh dibandingkan perjalanan kemarin. Seperti biasa, jam 08.00 WIB Mas Aris sudah datang. Kami pun mengambil jalur menuju Pantai Balekambang. Cuaca pagi ini cukup cerah, semoga saja tetap cerah sampai nanti malam. Tujuan pertama kami adalah Pantai Selok. Untungnya […]

EKSPLORE MALANG 9 NOVEMBER 2018